Tutorial Taekwondo DRCTI
Assalamualaikum Wr. Wb
Salam olahraga salam kyongre bertemu kembali bersama kami di blog DRCTI berbagi informasi tentang Tarkwondo, tips dan tutorial latihan Taekwondo.
Apa kabar teman semua semoga sehat selalu dan tetap dalam gairah latihan beladiri hingga bertemu bersama kami saat pencaharian mencari bentuk tekhnik tangkisan atau pukulan serta tendangan dasar di Taekwondo.
Pada pertemuan materi gerakan tangkisan Taekwondo kali ini kita akan perkenalkan gerakan tangkisan yang disebut dengan Nama tekhnik tangkisan Bakat Makki. Untuk secara Nama lengkapnya adalah An Palmok Momtong Bakat Makki
Apa itu An Palmok Bakat Makki dan bagaimana cara pengambilannya serta bentuk gerakannya.
Disini dapat teman teman dan siswa dapatkan tinjauan nya untuk latihannya. Semoga bermanfaat.
Gerakan ini merupakan Tekhnik Jurus Dasar untuk menangkis serangan pukulan lawan ke arah dada atau ulu hati kita.
Tekhnik tangkisan An Palmok bakat makki saat dalam pertahanan atau beladiri sangat membantu kita melindungi tubuh dari serangan lawan dengan mengnakan lengan tangan, nah mesti rajin di latih dan di latih gerakan tangkisan nya dengan benar, moga dapat melindungi tubuh kita saat lawan akan melakukan serangan pukulan.
Bakat makki terdapat juga di gunakan pada Jurus pomse basick Poom dan Taegeuk untuk ujian tingkat bagi siswa latihan untuk naik sabuk atau geupnya
Cara pengambilan nya sangat mudah, dari gerakan contoh di bawah ini akan terlihat lengan tangan membuat gerakan menangkis dimana awalan gerak lengan dari arah luar kedalam. kita akan perlihatkan bentuk tangkisan nya dI sini.
Yuk kita langsung saja pada Tinjauan di bawah ini
Bagaimana teman teman semua. Udah kenal yach tekhnik nya. Dan jangan lupa di latih dengan rutin tekhnik tangkisan nya. Moga dengan rutin berlatih, kita dapat secara refleks menangkis serangan dengan mengunakan tekhnik ini.
Dan hendaknya juga bagi yang kebetulan sedang akan mengikuti ujian kenaikan tingkat jadi tahu nama tekhnik nya dan semoga lulus dalam ujian tingkatnya.
Nah Itulah share postingan kita kali ini tentang bentuk tangkisan dan Nama untuk melindungi diri dari serangan lawan yang diarahkan ke dada atau ulu hati kita
Selamat berlatih,
Salam Kyongre